Ini Alasan Dapur Modern Harus Mulai Pakai Kompor Induksi

2 menit membaca |

Mulai Pakai Kompor Induksi


Belakangan ini makin banyak orang yang meninggalkan kompor tradisional dan beralih menggunakan kompor induksi. Biasanya, kompor induksi dipilih oleh mereka yang sedang mengembangkan konsep rumah modern, penghuni apartemen, atau keluarga muda.

Kenapa mereka lebih memilih kompor induksi? Tentu bukan tanpa alasan, berikut merupakan beberapa alasan kenapa dapur modern harus menggunakan kompor induksi.

  1. Kinerja kompor induksi sangat cepat. Bahkan untuk memanaskan 1 liter air, Anda hanya membutuhkan waktu beberapa menit saja.
  2. Suhu kompor induksi sangat presisi, sehingga sangat cocok digunakan untuk memasak hidangan yang menuntut penggunaan suhu yang konsisten.
  3. Sistem induksi yang digunakan akan membuat kompor selalu adem dan aman, karena pada kompor ini alat masak atau panci yang akan panas, bukan kompornya.
  4. Resiko kebakaran bisa ditekan karena kompor tidak akan menghasilkan panas jika tidak diletakkan panci induksi di atasnya.
  5. Permukaan kompor datar dan halus, sehingga mudah dibersihkan. Selain itu, kompor induksi pun memiliki tampilan yang menarik, sehingga bisa menambah cantik dapur Anda.


Tapi jangan asal pilih kompor induksi, biasakan untuk memilih produk terbaik dengan berbagai keunggulan yang dimilikinya. Untuk kompor induksi terbaik, Anda sangat disarankan untuk memilih Electrolux EHED63CS.

Kompor induksi ini hadir dengan beberapa fitur menarik, diantaranya kemampuan memanaskan makanan dengan sangat cepat. Bahkan untuk merebus 1 liter air, Anda hanya buruk waktu selama 3 menit saja. Belum lagi ada fitur Power Boost yang membuat proses memasak jadi lebih cepat.

Kelebihan lainnya, Electrolux EHED63CS 55% lebih hemat daya ketimbang gas dan 20% lebih hemat daya ketimbang hob keramik, sehingga saat menggunakan produk ini Anda akan menyimpan lebih banyak uang, baik itu sisa pengeluaran gas atau listrik.

Selain itu, masih banyak keunggulan lainnya, dari mulai Child Lock yang berfungsi untuk mencegah anak-anak mengubah pengaturan suhu, kontrol keamanan dengan cara mencegah pemanasan berlebih, suhu stabil, dan memiliki tampilan yang sangat cantik.

Makanya, jangan ragu lagi untuk menggunakan Electrolux EHED63CS, karena kompor induksi ini jelas jauh lebih baik ketimbang produk lainnya.

compare channel adviser image
Beli
    (0804) 111 9999